Forlan: Mourinho Akan Jadikan MU Penantang Gelar
Editor Bolanet | 9 Agustus 2016 00:36
Dalam bursa transfer musim panas ini, MU telah mendapatkan tambahan amunisi di antaranya Eric Bailly, Henrikh Mkhitaryan dan Zlatan Ibrahimovic. Dalam waktu dekat, MU juga akan mendapatkan Paul Pogba dari Juventus.
Musim baru akan menjadi harapan baru bagi fans setelah tiga musim terakhir, The Red Devils selalu gagal masuk tiga besar. Pada laga resmi perdana, Mourinho telah mengalahkan Leicester City untuk menyabet gelar Community Shield.
Ketika Jose Mourinho diberikan pekerjaan itu, saya tahu ia adalah orang yang tepat untuk Manchester United. Mereka baru saja menjalani musim yang tak biasa dialami oleh fans. Pengalaman dan pengaruh Mourinho akan membawa klub ini kembali di mana seharusnya mereka berada, ujar Forlan pada Goal Internasional.
Manchester United sepertinya sangat tak mungkin menjadi juara musim lalu, bahkan ketika Mourinho melatih, saya rasa tahun ini akan menjadi tahun transisi, tapi sekarang pun saya tak begitu yakin.
Mereka telah melakukan pembelian bagus. Jika mereka bisa mengatur dan juga mendatangkan Pogba, saya kira mereka akan menjadi penantang sejati, papar Forlan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville: Dengan Mourinho, MU Akan Jadi Tim Paling Dibenci Lagi
Liga Inggris 8 Agustus 2016, 23:47 -
Ditinggal Pogba, Ogbonna Yakin Juve Baik-baik Saja
Liga Italia 8 Agustus 2016, 23:47 -
Foto: Pogba Akhirnya Tiba di Carrington
Liga Inggris 8 Agustus 2016, 23:20 -
Ada Pogba, MU Calon Juara Liga Champions
Liga Champions 8 Agustus 2016, 23:15 -
Luke Shaw Senang Akhiri Derita Dengan Piala
Liga Inggris 8 Agustus 2016, 22:47
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39