Forlan: Mourinho Akan Dapat Sambutan di Stamford Bridge
Editor Bolanet | 22 Oktober 2016 22:35
Mourinho merupakan manajer yang sangat berjasa bagi The Blues karena telah memberikan banyak gelar. Pada akhir pekan ini, The Special One akan berkunjung ke markas Chelsea dalam kapasitas sebagai manajer Manchester United.
Fans Chelsea tentunya sangat tidak mengharapkan Mourinho menangani Setan Merah. Meskipun begitu, Forlan tetap meyakini bahwa publik Stamford Bridge masih sangat mencintai Mourinho.
Fans Chelsea mungkin akan lebih suka dia tidak berada di United. Dia meraih begitu banyak di Chelsea, memenangkan liga dalam dua periode di sana, kata Forlan kepada The National.
Itulah sebabnya mereka akan menyambut dia di Stamford Bridge, meskipun dia maupun Antonio Conte tidak ingin kalah di sana. Fans Inggris bagus bisa seperti itu dan itu sangat membantu meski dia bukan pemain yang bisa memiliki dampak lebih terlihat dalam permainan.[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Mr Abramovich Pecat Saya
Liga Inggris 21 Oktober 2016, 23:56 -
Lingard Berharap Kali Ini MU Bisa Kalahkan Chelsea
Liga Inggris 21 Oktober 2016, 22:36 -
Conte: Pogba Selalu Bermimpi Ingin Kembali ke MU
Liga Inggris 21 Oktober 2016, 22:35 -
Conte Ingin Mourinho Dapat Sambutan Layak di Stamford Bridge
Liga Inggris 21 Oktober 2016, 22:05 -
Mourinho Sebut Chelsea di Jalan Yang Benar
Liga Inggris 21 Oktober 2016, 21:54
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39