Fletcher: Talenta Hebat Seperti Januzaj Langka
Editor Bolanet | 13 Januari 2014 11:34
Sosok yang baru berusia 18 tahun itu menjadi pusat perhatian di tengah musim transisi yang sulit untuk United. Fletcher pun kemudian memberikan beberapa pujian untuk Januzaj.
Untuk pemuda seumurnya, ia memiliki kemampuan lebih baik dari pemain lainnya yang pernah saya lihat, saya sama sekali tidak ragu akan hal itu, tuturnya pada Metro.
Ia adalah seorang anak yang baik. Sama sekali tak ada ego dalam dirinya. Ia ingin terus belajar dan mendengarkan nasihat yang diberikan padanya. Ia hanya ingin keluar dan mengekspresikan dirinya sendiri, tutup Fletcher.
Manchester United akan menghadapi Chelsea pada Senin depan dalam partai lanjutan Premier League. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moyes Tonton Laga Cagliari vs Juventus, Astori Atau Marchisio?
Liga Italia 12 Januari 2014, 22:46 -
'Fergie Warisi Moyes Tim Usang'
Liga Inggris 12 Januari 2014, 18:08 -
RVP Absen Lebih Lama, Moyes Membantah
Liga Inggris 12 Januari 2014, 15:45 -
Wenger: Jangan Salahkan Ferguson
Liga Inggris 12 Januari 2014, 15:12 -
Fletcher: Ubah Taktik Timbulkan Kemenangan
Liga Inggris 12 Januari 2014, 14:02
LATEST UPDATE
-
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22 -
Dari Cedera Panjang ke Gol Epik: Reece James Terdiam Saat Harusnya Selebrasi
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:15 -
Pembelaan Thierry Henry kepada Christian Pulisic
Liga Italia 25 Maret 2025, 15:06 -
Dipecat Juventus, Thiago Motta Dapat Dukungan dari Inzaghi dan Gasperini
Liga Italia 25 Maret 2025, 15:01 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Jepang vs Timnas Arab Saudi dari HP dan TV
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:01
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10