Firmino Bikin Thierry Henry Terkesan
Afdholud Dzikry | 17 Januari 2017 12:34
Bola.net - - Mantan pemain Arsenal, Thierry Henry memberikan pujian kepada Roberto Firmino atas performa yang dia tampilkan saat melawan Manchester United.
Firmino tampil sebagai starter pada pertandingan di Old Trafford dan dipercaya memimpin serangan The Reds di Old Trafford bersama Divock Origi.
Dan meskipun tak mampu mencetak gol pada pertandingan tersebut, penampilan Firmino telah membuat Henry terkesan.
Firmino adalah pemain favorit Jurgen Klopp. Bukan karena dia memiliki kualitas Zlatan Ibrahimovic, tapi apa yang dia lakukan di lini tengah luar biasa, ujarnya.
Saya kagum dengan apa yang dia lakukan, pada banyak waktu. Cara dia berlari meneror pertahanan United luar biasa, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pogba: Setidaknya Kita Tidak Kalah
Liga Inggris 16 Januari 2017, 23:51 -
Jadi Inti Lagi, Mignolet Ingin Terus Bertahan di Liverpool
Liga Inggris 16 Januari 2017, 22:54 -
Muller Tanggapi Rumor Gabung MU dan Chelsea
Liga Inggris 16 Januari 2017, 22:48 -
Pogba: Saya Gelandang, Bukan Pencetak Gol
Liga Inggris 16 Januari 2017, 22:16 -
Origi Cukup Senang Liverpool Bisa Jaga Jarak Dengan MU
Liga Inggris 16 Januari 2017, 20:59
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39