Fernandinho Yakin Sterling Bersinar di City
Editor Bolanet | 10 Agustus 2015 23:57
Hal tersebut, menurutnya tak lepas dari sikap Sterling yang punya tekad kuat untuk meraih gelar.
Saya melihat dalam sebuah wawancara dia berbicara tentang tekadnya untuk memberikan gelar juara dan saya yakin dia mampu mengelola kondisi yang terjadi, buka Fernandinho kepada Express.
Baginya, keberadaan pemain-pemain bagus di City akan sangat membantu Sterling dalam mewujudkan tekadnya untuk meraih gelar juara, terutama di Liga Champions.
Tim ini cukup kuat untuk meraih gelar juara dan saya juga merasa sangat antusias tentang peluang kami musim ini, terutama di Liga Champions, tambahnya. [initial]
Baca Juga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Kevin De Bruyne Sudah Siap ke Manchester City'
Liga Inggris 9 Agustus 2015, 20:16 -
Aguero Lebih Pilih Man City Juara Ketimbang Jadi Top Skor
Liga Inggris 9 Agustus 2015, 17:24 -
Data dan Fakta Premier League: West Brom vs Manchester City
Liga Inggris 9 Agustus 2015, 15:19 -
Sterling Dipercaya Bakal Menjadi Pemain Bernilai 100 Juta Pounds
Liga Inggris 9 Agustus 2015, 14:17 -
Prediksi West Brom vs Manchester City 11 Agustus
Liga Inggris 9 Agustus 2015, 12:14
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39