Fernandinho Indikasikan Kontrak Baru di City
Rero Rivaldi | 16 Oktober 2017 11:00
Bola.net - - mengindikasikan bahwa ia siap memberikan komitmen terhadap kontrak baru di Manchester City, yang menurutnya akan jadi tempat terbaik untuk mengembangkan karirnya.
Pemain Brasil kontraknya akan habis di akhir musim, dan sejauh ini belum ada kesepakatan soal kontrak baru.
Pria 32 tahun tengah memasuki musim ke-5 di City, usai bergabung dari Shakhtar Donetsk dengan transfer 30 juta pounds di 2013. Ia kemudian menjadi pemain reguler dan sudah membuat hampir 200 penampilan di klub.
Dan tak lama usai City menang 7-2 atas Stoke City di Etihad pekan lalu, sang pemain mengungkap bahwa ia tengah berbicara dengan klub soal kontrak anyar.
Kami tengah berbicara, lihat saja apa yang akan terjadi, tuturnya di Goal International.
Manaje Josep Guardiola juga mengindikasikan bahwa ia siap mempertahankan Fernandinho di klub.
Tentu saja, ada pemain yang saya kira ingin diperpanjang kontraknya oleh klub. Salah satunya Fernandinho, dan masih ada pemain lainnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Espanyol Tunggu Penawaran Duo Manchester untuk Aaron Martin
Liga Spanyol 15 Oktober 2017, 19:19 -
Bantai Stoke, Guardiola Sebut Penampilan City Terbaik
Liga Inggris 15 Oktober 2017, 13:40 -
Eks Bos Real Madrid Akan Tukangi Timnas Chile
Piala Dunia 15 Oktober 2017, 05:20 -
Gabriel Jesus: City Beruntung Punya De Bruyne
Liga Inggris 15 Oktober 2017, 00:14 -
Bantai Stoke, Gabriel Jesus Senang Dengan Performa City
Liga Inggris 15 Oktober 2017, 00:01
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39