Ferguson Ungkap Rahasia City Kalahkan United
Editor Bolanet | 9 Oktober 2015 13:48
Selain itu, kekalahan tersebut juga dikarenakan Fergie -sapaan akrab Ferguson- melakukan kesalahan dalam memilih pemain. Kami bermain melawan Manchester City di Etihad dan kami kalah 1-0. Itu terjadi karena saya membuat kesalahan dalam memilih pemain, tulis pria 73 tahun itu dalam bukunya.
Hasil tersebut membuat City terus berada di puncak dengan keunggulan margin gol dari The Red Devils. Hingga akhir kompetisi, Manchester Biru keluar sebagai pemenang dalam perebutan gelar juara Premier League musim 2011/12.
Dan karena Roberto Mancini terus bermain dengan menekan pertahanan lawan. Manchester City akhirnya meraih gelar juara. pungkasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joe Hart: Sterling Tak Terbebani dengan Harga Mahalnya
Liga Inggris 8 Oktober 2015, 19:52 -
Klopp Punya Misi Pertahankan Coutinho
Liga Inggris 8 Oktober 2015, 14:40 -
Aguero: Messi adalah Messi, Ia Tak Tergantikan
Amerika Latin 8 Oktober 2015, 12:38 -
Mangala Tak Takut Tersaingi Otamendi di City
Liga Inggris 8 Oktober 2015, 12:18 -
Sempat Jadi Kambing Hitam, Mangala Ingin Sukses di City
Liga Inggris 8 Oktober 2015, 12:13
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39