Ferguson Berharap Ada Yang Pecahkan Rekornya di MU
Editor Bolanet | 26 April 2015 08:18
Manajer asal Skotlandia tersebut bergelimang kesuksesan selama sekitar 27 tahun membela Setan Merah. Bersamanya, United mampu mengoleksi 38 trofi juara. 13 di antaranya merupakan trofi juara Premier League dan dua trofi Liga Champions.
Rekor itu tentu sangat luar biasa. Walau demikian, Ferguson berharap ada Manajer baru di Old Trafford yang nantinya akan bisa mengalahkan prestasinya tersebut.
Kami menjalani sejumlah rangkaian kesuksesan ketika saya masih berada di klub tersebut dan kami memenangkan banyak sekali trofi. Namun saya benar-benar berharap ada seseorang yang datang dan memecahkan rekor saya di klub ini. Saya benar-benar berharap demikian, seru Ferguson pada The Mirror.
Saya ingin ada Manajer baru yang datang dan memenangkan 45 trofi dalam 25 tahun. Tak ada hal yang bisa membuat saya lebih bahagia ketimbang hal tersebut. Mengapa? Sebab itu adalah rantai makanan di klub ini. Pertama, ada Sir Matt Busby dan kemudian ada saya, tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- LVG Berharap Giggs Jadi Penerusnya Sebagai Manajer MU
- Legenda MU: United Butuh 3 Pemain Bintang Lagi Untuk Juara
- Eks Kapten United: Van Gaal Akan Bawa United Juara Lagi
- Bintang MU Ini Lega Moyes Akhirnya Dipecat
- Fellaini Akui Kepergian Moyes Buat Ia Sukses di MU
- Agen Depay Beri Petunjuk Kliennya Gabung MU
- Fellaini Anggap Musim Pertamanya di MU Bagai Bencana
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Martinez Sebut Fellaini Vital di MU
Liga Inggris 25 April 2015, 23:00 -
Young Bantah Mulutnya Kemasukan Kotoran Burung
Bolatainment 25 April 2015, 18:08 -
Buru Depay, Liverpool Selangkah di Depan Manchester United
Liga Inggris 25 April 2015, 17:47 -
Akhir Pekan Ini, Gundogan Gabung Manchester United
Liga Inggris 25 April 2015, 16:46 -
De Gea Tolak Gaji 14,5 Juta Euro Dari MU
Liga Inggris 25 April 2015, 14:23
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39