Fergie: United Kedatangan Raksasa Hijau
Editor Bolanet | 19 Oktober 2012 18:29
Laga itu nanti juga akan menjadi comeback pertama Michael Owen ke Old Trafford setelah berpisah dengan United. Fergie meragukan bahwa Owen akan diberi kesempatan tampil dalam pertandingan nanti.
Para raksasa hijau akan mengunjungi kami besok. Saya rasa Michael (Owen) tak akan diizinkan bermain kecuali dia membawa tangga. Stoke adalah tim terbesar di Eropa, sindir Fergie.
Fergie melanjutkan bahwa semua tim akan kesulitan menghadapi skema permainan Stoke yang mengandalkan fisik besar para pemainnya. Meski demikian, Fergie yakin United akan mampu mengatasi perlawanan The Potters.
Stoke memang sering menjadi batu sandungan bagi tim-tim besar, terutama jika bermain di Britannia Stadium. Stoke memanfaatkan keunggulan fisik para pemainnya dengan mengandalkan set piece dari bola-bola mati. (itv/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus dan Milan Bersaing Dapatkan Nani
Liga Italia 18 Oktober 2012, 16:00 -
ManCity Tepis Rumor Gaet Busquets dan Fabregas
Liga Inggris 18 Oktober 2012, 10:30 -
MU Minta Madrid Tukar Chicharito Dengan Ramos
Liga Inggris 18 Oktober 2012, 09:05 -
Liga Inggris 18 Oktober 2012, 06:32
-
Bolatainment 18 Oktober 2012, 04:53
LATEST UPDATE
-
Misi Harry Kane Mengejar Rekor Shearer: Liverpool Jadi Pilihan Utama?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 10:15 -
Kapan Live Timnas Indonesia vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 10:13 -
Dragan Talajic: Mantan Kiper yang Kini Tangani Timnas Bahrain
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:57 -
Panduan Lengkap Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:55 -
Cara Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain di Vision+ Mulai Pukul 20.00 WIB
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:30 -
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23