Fergie Tak Keberatan Berbatov Hengkang
Editor Bolanet | 19 Juli 2012 11:23
Belakangan diketahui penyerang asal Bulgaria tersebut sudah tidak betah berada di Old Trafford, dikarenakan minimnya kesempatan bermain bagi Berbatov.
Ia dianggap kalah bersaing dengan para penyerang muda The Red Devils seperti Javier Hernandez dan Danny Welbeck. Sepanjang musim lalu Berbatov memang kerap menjadi pelapis bagi barisan lini depan United.
Dan meskipun Berbatov tampil mengesankan di laga uji coba pra musim United di Afrika Selatan kemarin, namun hal itu tampaknya tidak membuat pemain 31 tahun tersebut mengurungkan niat untuk meninggalkan klubnya.
Anak itu sudah jelas ingin pergi, ungkap Fergie.
Saya tenang menanggapi hal itu. Jika ia bertahan, saya akan senang. Namun jika seseorang datang untuk membawanya dan Berbatov ingin pergi, maka kami akan menghargainya. (mutv/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ferguson Minta MU Pantau Wonderkid Madrid Jese Rodriguez
Liga Inggris 18 Juli 2012, 14:00 -
Ferdinand Sudah Lupakan Ambisi Masuk Timnas
Liga Inggris 18 Juli 2012, 13:20 -
West Ham: Tak Ada Kontak Dengan Fergie
Liga Inggris 18 Juli 2012, 12:50 -
Suarez Kecam Kekuatan Politik United
Liga Inggris 18 Juli 2012, 11:50 -
Jadwal Televisi 18 Juli 2012, 11:20
LATEST UPDATE
-
Puja-puji untuk Rizky Ridho, Sang Dinding Tangguh Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 00:42 -
Hasil Malaysia vs Nepal: Skor 2-0
Asia 26 Maret 2025, 00:40 -
Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:43 -
Usai Kalahkan Bahrain, Kapan Timnas Indonesia Bermain Lagi?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:11 -
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10