Fergie Diminta Gantikan AVB di Tottenham
Editor Bolanet | 28 November 2013 20:26
Posisi Villa-Boas di Tottenham memang semakin panas. Spurs gagal tampil impresif sejauh ini meski telah melakukan belanja besar pada musim panas lalu, hampir senilai 100 juta euro.
Saya tidak bisa mengerti taktik AVB, saya heran bagaimana kami bisa mencetak gol. Saya angkat tangan, saya bukan ahlinya sepakbola tetapi saya sungguh tidak memahami strategi AVB, jelas Lord Sugar kepada TalkSport.
Seandainya memecat AVB, Lord Sugar punya kandidat bagus sebagai penggantinya. Hanya saja keinginan sang konglomerat kali ini mungkin akan sangat sulit terwujud.
Impian saya adalah teman baik saya Sir Alex gatal untuk kembali turun menjadi pelatih. Dengan demikian, dia bisa mengajak istrinya untuk tinggal di London. Jika dia menyaksikan pertandingan kami, saya akan menyarankan sebuah rumah manis untuk dia dan istrinya. Mereka bisa tinggal di sana, harap Lord Sugar. (idp/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arteta Ajak Arsenal Lupakan Kemenangan di Liga Champions
Liga Inggris 27 November 2013, 23:35 -
United dan Chelsea Rebutan Ivan Rakitic
Liga Inggris 27 November 2013, 22:51 -
Giggs Tetap Yakin United Masih Punya Kans Juara
Liga Inggris 27 November 2013, 22:04 -
'Giggs Bisa Jadi Pelatih United Setelah Moyes'
Liga Inggris 27 November 2013, 20:15 -
Tardelli Sarankan Pirlo Jajal Premier League
Liga Italia 27 November 2013, 19:33
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39