Ferdinand: Stones Harus Segera Ambil Keputusan
Editor Bolanet | 5 Agustus 2016 08:48
Mantan bek Manchester United juga menyarankan manajer baru timnas, Sam Allardyce, untuk membangun lini tengah timnya dengan Stones sebagai pusatnya.
Ia harus pergi ke satu jalan atau pergi ke jalan yang lain. Apakah berkomitmen dengan Everton atau pergi. Karena saya pikir ini tidak bagus untuknya. Saya tahu seperti apa rasanya, hingga masa depan anda dipastikan, semuanya sulit. Anda merasa frustrasi. Saya kira ia adalah tipe pemain yang terus berkembang di semua level, tutur Ferdinand pada Daily Star.
Selama dua turnamen, Inggris tidak pernah punya pemain yang bisa membuat bola dalam posisi seimbang. Anda membutuhkan keseimbangan di lini belakang, karena anda kadang memerlukan umpan ekstra. Kami tak punya kemampuan itu.
Saya melihatnya bermain melawan Manchester United di Piala FA dan ia satu-satunya yang mencoba untuk memberikan bola pada seluruh tim dan menciptakan peluang. Saya mulai berpikir ia punya kepribadian. Anda harus membangun tim dengan orang sepertinya.
Saya melihat diri saya sendiri dalam dirinya, ada banyak sisi yang ingin Glenn Hoddle lakukan pada saya. Saya harap Stones bisa terus berkembang, karena jika tidak Inggris akan kehilangan aset yang amat besar. [initial]
(dst/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Andalkan Hart, Guardiola Tak Jadi Beli Kiper Baru
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 23:48 -
Manchester City Segera Segel Transfer Marlos Moreno
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 11:39 -
Gundogan Kebut Pemulihan demi Derby Manchester
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 10:09 -
Ronaldo: Gabriel Jesus Mirip Saya
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 09:23 -
Fakta Menarik Gabriel Jesus, Wonderkid Baru Manchester City
Editorial 4 Agustus 2016, 08:54
LATEST UPDATE
-
Dean Huijsen Jalani Debut untuk Spanyol di Tanah Kelahirannya Belanda
Piala Eropa 21 Maret 2025, 09:08 -
Masa Depan Antonio Rudiger: Kembali ke Serie A Sebelum Pensiun?
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 09:00 -
Langit Biru yang Mencekam: Laga Berat Argentina di Kandang Uruguay
Amerika Latin 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025, 17 April-4 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Daftar Tim Voli yang Lolos ke Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025 Hari Ini
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Link Live Streaming PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI dan Vidio
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 21 Maret 2025, 08:42
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39