Ferdinand: Premier League Musim Ini, Guardiola vs Mourinho
Editor Bolanet | 5 Agustus 2016 08:21
Tim-tim lain seperti Chelsea dan Liverpool juga ditangani oleh manajer top seperti Antonio Conte dan Jurgen Klopp, namun Ferdinand melihat kedua manajer yang ia sebutkan pertama bakal mendominasi persaingan di Liga Inggris musim depan.
Anda tidak bisa melewati dua manajer tersebut. Mereka amat berpengaruh. Jose bakal ingin membuktikan musim lalu yang ia alami di Chelsea hanya sementara saja, tutur Ferdinand pada Daily Star.
Sepertinya bakal ada fokus yang besar mengenai dirinya dan saya kira itu berbahaya, ketika ia kembali mendapatkan rasa lapar dalam sistem yang ia jalankan.
Dan Pep adalah manajer yang sudah terbukti, mampu memenangkan banyak gelar juara berulangkali, di manapun ia berada, jadi saya kira musim ini bakal amat sangat bagus.
United akan menghadapi Leicester City di Community Shield di Wembley akhir pekan ini. [initial]
(dst/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Andalkan Hart, Guardiola Tak Jadi Beli Kiper Baru
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 23:48 -
Manchester City Segera Segel Transfer Marlos Moreno
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 11:39 -
Gundogan Kebut Pemulihan demi Derby Manchester
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 10:09 -
Ronaldo: Gabriel Jesus Mirip Saya
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 09:23 -
Fakta Menarik Gabriel Jesus, Wonderkid Baru Manchester City
Editorial 4 Agustus 2016, 08:54
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39