Fellaini Bangga Antar MU ke Final FA
Editor Bolanet | 25 April 2016 12:29
Fellaini sempat membawa United unggul dulu di Wembley, sebelum mereka mencatat kemenangan dramatis 2-1 atas Everton, dan memastikan tampil di final untuk kali pertama sejak 2007 silam.
Fellaini lantas mengatakan pada BBC One: Itu adalah pertandingan yang sulit. Everton banyak menekan kami di babak kedua, namun kami menang hari ini dan mampu meraih partai final dan itu adalah hal yang terpenting.
Delapan tahun lalu, ketika saya datang ke Inggris, saya ikut bermain di final untuk Everton dan tahun ini untuk Manchester United. Saya amat bahagia untuk diri saya sendiri dan juga untuk klub.
United akan menghadapi Crystal Palace di laga final yang bakal digelar pada 21 Mei mendatang di Wembley. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Crystal Palace Jadi Lawan MU di Final Piala FA
Liga Inggris 24 April 2016, 23:51 -
Fosu Menhsah: Terimakasih De Gea
Liga Inggris 24 April 2016, 23:27 -
Jeison Murillo Setia di Inter Milan
Liga Italia 24 April 2016, 23:20 -
Rooney Penasaran dengan Gelar Piala FA
Liga Inggris 24 April 2016, 22:50 -
Demi Juara FA, Rooney Minta Fans Merahkan Wembley
Liga Inggris 24 April 2016, 21:58
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39