Fans The Blues Minta Mourinho Dipecat
Editor Bolanet | 14 September 2015 09:51
Menurut mereka, kekalahan 3-1 dari The Toffees sepertinya sudah cukup bagi Jose Mourinho untuk menangani skuat yang ia bawa juara musim lalu tersebut. Kata-kata seperti 'Anda akan dipecat' pun bertebaran tepat setelah Nemanja Matic dkk digelontor tiga gol oleh pasukan Roberto Martinez itu.
Ada juga yang kecewa dengan hasil yang diraih Chelsea selama menjalani laga-laga awal musim. Mereka nyatanya sudah kebobolan 12 gol dalam lima pertandingan. Parkir bus yang coba diterapkan kembali oleh mantan pelatih Real Madrid itu tidak berjalan dengan baik sejauh ini.
Bahkan, ada yang sempat mengatakan jika manajer asal Portugal itu adalah masalah utama Chelsea.
Hal ini begitu kontras jika kita bandingkan dengan apa yang sukses dilakukan oleh The Special One musim lalu. Ya, mereka sempat menjadi tim dengan pertahanan paling kuat di Pemier League, ditambah dua gelar juara juga sukses ia persembahkan bagi klub yang dimiliki oleh Roman Abramovich itu.[initial]
Berikut ini cuitan yang menyuarakan agar Mourinho segera ditendang dari Stamford Bridge:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Syarat Chelsea Agar Bangkit dari Keterpurukan
Liga Inggris 13 September 2015, 23:35 -
Mourinho: Orang Senang Lihat Saya Menderita
Liga Inggris 13 September 2015, 22:43 -
Sedang Terpuruk, Chelsea Optimis Tatap Liga Champions
Liga Inggris 13 September 2015, 22:36 -
Barcelona Menangkan Perburuan Pogba?
Liga Spanyol 13 September 2015, 22:20 -
Tinggalkan Chelsea, Mourinho Bisa Jadi Pelatih Arsenal
Liga Inggris 13 September 2015, 21:08
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39