Falcao Tak Ingin Kebut Pemulihannya
Editor Bolanet | 23 Maret 2016 09:56
Striker Kolombia tengah mengalami musim yang buruk sebagai pemain pinjaman di The Blues, di mana musim ini ia baru membuat satu gol dan lebih sering absen karena mengalami cedera.
Namun belum lama ini ia mengatakan siap untuk kembali membela kubu London Barat menjelang berakhirnya kompetisi.
Saya memutuskan tidak akan membuat kesalahan atau memaksakan dengan mempercepat proses pemulihan saya. Jadi saya mencoba untuk memanfaatkan waktu yang ada dan mengambil langkah-langkah yang dibutuhkan untuk membuat kondisi lutut saya kembali 100 persen. Saya baik-baik saja dan siap bergabung dengan tim, tutur Falcao pada Metro.
Guus Hiddink sendiri sebelumnya sempat mengatakan bahwa sang pemain sudah pulih secara fisik dan mungkin bakal siap untuk bermain lagi pasca jeda Internasional. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cuadrado Isyaratkan Malas Pulang Kembali ke Chelsea
Liga Inggris 22 Maret 2016, 23:32 -
Liverpool, Barca, Chelsea, Milan, Bertemu dalam Pra Musim
Liga Inggris 22 Maret 2016, 21:39 -
Fabregas Jadikan Leicester Favorit Juara Premier League
Liga Inggris 22 Maret 2016, 21:17 -
Fabregas Rindu Barca, Tapi Sulit Kembali
Liga Spanyol 22 Maret 2016, 21:05 -
Del Bosque: Costa Dianggap 'Iblis' di Inggris
Liga Inggris 22 Maret 2016, 19:07
LATEST UPDATE
-
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23