Fabregas Ungkap Aksi PHP Xavi di Barca
Editor Bolanet | 19 April 2016 05:03Fabregas dibajak oleh Arsenal pada tahun 2003. Kala itu gelandang Spanyol tersebut masih menimba ilmu di akademi La Masia. Namun pada tahun 2011 Fabregas kembali ke Camp Nou dan memperkuat skuat senior Blaugrana.
Fabregas pun mengaku bahwa salah satu alasan ia mau kembali ke Barca adalah adanya bujukan dari sosok playmaker di klub tersebut, Xavi. Gelandang kawakan itu membujuk Fabregas kembali ke Camp Nou dengan mengatakan bahwa ia akan jadi penerusnya di tim tersebut karena tendon achillesnya bermasalah.
Namun Fabregas mengaku bahwa perkataan Xavi itu tak pernah menjadi kenyataan.
Ada sedikit cerita dengan Xavi sebelum ajang Piala Dunia ketika ia mengatakan, 'kau harus kembali (ke Barcelona). (Tendon) achilles saya melemah. Kau harus datang, kau harus datang kemari, beber Fabregas pada Sky Sports.
Dan ia kemudian masih terus bermain (setelah saya tiba di sana), sambungnya.
Gelandang yang kini berusia 28 tahun itu memang tak bertahan lama di Camp Nou. Pada tahun 2014 ia akhirnya dilepas ke . [initial]
Baca Juga:
- Chelsea Dianggap Membutuhkan Manajer Sekaliber Conte
- Pato: Terima Kasih Fans Chelsea
- Paduan Pengalaman dan Darah Muda La Furia Roja
- Fabregas Jadikan Leicester Favorit Juara Premier League
- Fabregas Rindu Barca, Tapi Sulit Kembali
- Diselamatkan Fabregas, Hiddink Luncurkan Pujian
- Ingin Jadi Lebih Baik, Verratti Contek Fabregas
- Madrid Akan Coba Datangkan Cesc Fabregas
- Cantiknya Pacar Messi, Fabregas dan Henry Hangout Bareng di London
- Fabregas: Chelsea Kian Percaya Diri
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pastore Minta Agennya Hubungi Chelsea
Liga Inggris 18 April 2016, 18:50 -
Hazard Sudah Ambil Keputusan Soal Masa Depannya di Chelsea
Liga Inggris 18 April 2016, 14:32 -
Andai Gagal Gaet Nainggolan, Ini Incaran Alternatif Chelsea
Liga Inggris 18 April 2016, 12:06 -
Lampard: Para Pemain Chelsea Harus Mawas Diri
Liga Inggris 18 April 2016, 11:58 -
Lampard: Terry Hadapi Dilema Karir di Akhir Musim
Liga Inggris 18 April 2016, 11:57
LATEST UPDATE
-
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23