Fabregas: Skuat Chelsea Tak Berpuas Diri
Editor Bolanet | 14 Januari 2015 00:29
The Blues tampil perkasa sejak musim ini digulirkan. Akan tetapi, mereka kemudian sempat kehilangan poin kala bersua dengan Southampton dan Tottenham Hotspur di Premier League. Namun, mereka kemudian bisa bangkit dengan cepat dan sukses menggasak Newcastle 2-0 akhir pekan kemarin.
Fabregas mengatakan, Chelsea limbung karena melakoni periode sibuk di sekitar akhir Desember kemarin, bukan karena merasa telah berpuas diri dengan apa yang telah mereka raih sejauh ini.
Tak pernah ada rasa puas diri di Chelsea. Kami hanya ingin memenangkan tiap laga. Tentu saja hal itu tak mungkin berlangsung sepanjang musim. Sebab masih ada banyak sekali laga yang harus dilalui, ujarnya pada Evening Standard.
Gelandang asal Spanyol itu menambahkan, para penggawa The Blues kini sudah kembali siap berlaga dan melanjutkan tren kemenangan timnya.
Anda akan selalu bisa mendapatkan hari yang buruk dan segalanya tak berjalan sesuai keinginan, namun kami sudah siap. Beberapa dari kami sempat beristirahat. Kami sudah pulih dari keletihan akibat jadwal Natal kemarin. Momen itu memang sulit, namun kami merasa kami sudah mendapatkan waktu beberapa hari untuk beristirahat, tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Fabregas: Chelsea Sudah Lupakan Kekalahan Dari Spurs
- Kalah, Mourinho Tuding Wasit Kegemukan
- Diego Costa, Spanyol Terbaik di Ballon d'Or 2014
- Messi: Mourinho Pelatih Luar Biasa
- Zouma: Tampil Buruk? Yang Penting Tiga Poin!
- Filipe Luis: Sulit Melawan Chelsea di Stamford Bridge
- Oscar: Costa dan Chelsea Harus Meningkatkan Diri
- Cech: Chelsea Fokus Kepada Tim, Bukan Manchester City
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas: Chelsea Sudah Lupakan Kekalahan Dari Spurs
Liga Inggris 13 Januari 2015, 21:16 -
Pimpin Klasemen Liga, Gaji Chelsea Cuma di Peringkat Tiga
Liga Inggris 13 Januari 2015, 14:17 -
Kalah, Mourinho Tuding Wasit Kegemukan
Liga Inggris 13 Januari 2015, 12:31 -
Jones: MU Belum Menyerah Kejar City dan Chelsea
Liga Inggris 13 Januari 2015, 11:54 -
Diego Costa, Spanyol Terbaik di Ballon d'Or 2014
Liga Inggris 13 Januari 2015, 11:38
LATEST UPDATE
-
Dari Cedera Panjang ke Gol Epik: Reece James Terdiam Saat Harusnya Selebrasi
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:15 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Jepang vs Timnas Arab Saudi dari HP dan TV
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:01 -
Jadwal dan Link Live Streaming FA Cup 2024/25: Quarter Final di Vidio
Liga Inggris 25 Maret 2025, 14:38 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 25 Maret 2025, 14:30 -
Justin Hubner dan Ragnar Oratmangoen, Harapan Baru Timnas Indonesia!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:27 -
Timnas Indonesia dan Total Football: Indahnya Impian dan Pahitnya Realita
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:23 -
Timnas Indonesia vs Bahrain: 3 Poin dan Memperbaiki Selisih Gol
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10