Fabregas: Saya Masih Cinta Arsenal
Editor Bolanet | 29 Juli 2015 08:11
Fabregas, yang menghabiskan delapan tahun karirnya di London Utara, mendapatkan reaksi berbeda ketika ia pertama kembali ke Emirates pada April silam dan tahu bahwa hal yang sama akan terjadi di Wembley.
Apapun yang terjadi saya sudah siap. Cinta yang saya punya terhadap klub tidak akan pernah berubah, apapun yang terjadi dan itulah yang paling penting, memori yang ada dalam diri saya, tutur Fabregas pada Express.
Sisanya tidak penting. Anda tidak akan pernah mendengar sesuatu yang buruk dari saya mengenai mantan klub. Tentu saja, laga nanti bukan yang paling penting, namun kami tetap ingin menang dan berjuang keras. Ini adalah laga menarik, derby London di Wembley, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kembali ke Atletico, Filipe Luis Tidak Lupakan Chelsea
Liga Spanyol 28 Juli 2015, 23:06 -
Fabregas: Ingin Liga Champions? Chelsea Harus Bisa Saingi Barca
Liga Champions 28 Juli 2015, 22:20 -
Disebut Mourinho Butuh Kalkulator, Ini 'Balasan' Wenger
Liga Inggris 28 Juli 2015, 22:02 -
Wenger Tak Sepakat Hazard Disebut Selevel Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 28 Juli 2015, 21:35 -
Fabregas: Selalu Menyenangkan Melawan Barcelona
Liga Inggris 28 Juli 2015, 21:04
LATEST UPDATE
-
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53 -
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39