Fabregas: Premier League Sudah Berubah
Editor Bolanet | 25 Agustus 2014 21:03
Fabregas kembali ke Inggris untuk membela . Ia menilai Premier League sudah mengalami berbagai perubahan sejak ia meninggalkan Arsenal.
Premier League sudah mengalami sedikit perubahan sejak saya pertama datang ke sini. Saya melihat liga ini sudah mengalami peningkatan dalam hal teknik, terang Fabregas di situs resmi Chelsea.
Fabregas menyebut semua tim yang bermain di Premier League sudah mengalami peningkatan kualitas. Ia senang dengan peningkatan itu.
Tim-tim di sini sudah terorganisir dengan lebih baik. Keseimbangan tim sudah jauh lebih baik. Dari segi taktik, mereka juga sudah mengalami peningkatan. Saya senang melihat evolusi ini. Saya percaya Premier League akan sangat sulit dimenangkan, imbuhnya. (cfc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Berharap Costa Tak Berhenti Cetak Gol
Liga Inggris 24 Agustus 2014, 14:33 -
Dibuat Sulit Dua Tim Promosi, Ini Kata Jose Mourinho
Liga Inggris 24 Agustus 2014, 14:08 -
Mourinho Akui Leicester Sukses Buat Chelsea Bekerja Keras
Liga Inggris 24 Agustus 2014, 08:00 -
Keown: Digusur Kejam, Cech Sebaiknya Hengkang
Liga Inggris 24 Agustus 2014, 07:07 -
Mourinho: Chelsea Malas, Saya Tidak Suka
Liga Inggris 24 Agustus 2014, 04:54
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39