Fabregas: Mourinho Terlalu Percaya pada Pemain
Editor Bolanet | 19 April 2016 07:01
Sang gelandang Spanyol - yang dikabarkan sempat terlibat konflik dengan Mou - yang pada akhirnya ia bantah, mengatakan bahwa Mourinho memberikan terlalu banyak bonus usai tim menjadi juara liga.
The Blues mendapat jatah libur ekstra, namun Fabregas merasa para pemain tidak menjaga kepercayaan sang manajer dengan baik.
Ada banyak hal yang dikatakan, dan kebanyakan salah, mengenai itu. Saya menyukai Jose, dan saya bahkan menganggapnya sebagai kawan. Kami masih terus saling berhubungan. Saya amat menyayangkan semua berita yang beredar, tutur Fabregas pada Sky Sports.
Namun saya amat menghormati dirinya, dan saya kira masalah terbesar Jose adalah ia terlalu mempercayai kami. Ia memberikan kami lebih banyak libur usai kami menjadi juara, ia percaya pada kami, dan kami membuatnya kecewa.
Seluruh tim, para pemain. Dan itulah alasan mengapa, pada akhirnya, ia harus pergi, dan saya, serta semua pemain, merasa tidak enak karena hal tersebut. [initial]
Baca Juga:
- Wenger Geram Arsenal Dituding Tak Punya Pemimpin
- Hazard Sudah Ambil Keputusan Soal Masa Depannya di Chelsea
- Bacca Diincar Arsenal, Ini Kata Sang Agen
- Shearer: Arsenal Butuh Striker Kelas Dunia
- Demi Gelar Premier League, Pochettino Siap Jadi Sosok Jahat
- Andai Gagal Gaet Nainggolan, Ini Incaran Alternatif Chelsea
- Usai MU, Pochettino Juga Ingin Ubah Sejarah Lawan Stoke
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pastore Minta Agennya Hubungi Chelsea
Liga Inggris 18 April 2016, 18:50 -
Hazard Sudah Ambil Keputusan Soal Masa Depannya di Chelsea
Liga Inggris 18 April 2016, 14:32 -
Andai Gagal Gaet Nainggolan, Ini Incaran Alternatif Chelsea
Liga Inggris 18 April 2016, 12:06 -
Lampard: Para Pemain Chelsea Harus Mawas Diri
Liga Inggris 18 April 2016, 11:58 -
Lampard: Terry Hadapi Dilema Karir di Akhir Musim
Liga Inggris 18 April 2016, 11:57
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39