Fabregas: Chelsea Ditinggalkan Dewi Fortuna
Editor Bolanet | 16 November 2015 11:12
Chelsea mengalami performa yang sangat menurun di awal musim ini hanya beberapa bulan setelah mereka menjuarai Premier League musim lalu.
Hingga pekan ke-12, The Blues kini terpuruk di posisi 16 klasemen sementara Premier League setelah hanya meraih 11 poin dan sudah merasakan tujuh kekalahan.
Musim lalu berjalan sangat bagus. Luar biasa, kecuali di Liga Champions. Kami tak kehilangan laga di kompetisi itu dan kami menjuarai Premier League serta Capital One Cup, ujarnya.
Musim ini lebih sulit lagi. Kami sudah tampil lebih baik, tapi kami tak memiliki keberuntungan. Kami harus secepatnya menang lagi, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas Bersedia Khianati Barca dan Gabung Madrid
Liga Spanyol 15 November 2015, 23:42 -
Begovic Tegaskan Tak Menyesal Hijrah ke Chelsea
Liga Inggris 15 November 2015, 21:41 -
Berharap Bangkit, Fabregas Minta Chelsea Contoh Barca
Liga Inggris 15 November 2015, 18:31 -
Luis Figo Yakin Mourinho Selesaikan Masalah Chelsea
Liga Inggris 15 November 2015, 09:57 -
'Ronaldo dan Jose Mourinho Akan ke PSG Musim Depan'
Liga Inggris 14 November 2015, 23:28
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39