Fabregas Bantah Lakukan Diving
Editor Bolanet | 27 April 2015 14:16
Wasit Michael Oliver memberikan kartu kuning pada Fabregas, kala ia terjatuh di kotak penalti usai mendapat tekanan dari Santi Cazorla. Namun sang gelandang membantah bahwa ia melakukan simulasi.
Ia (Santi Cazorla), jelas menyentuh saya. Saya tidak tahu apakah saya harusnya bisa terus bertahan, namun ia menyentuh saya dan itulah mengapa saya jatuh, tutur Fabregas pada reporter.
Wasit memberi tahu saya bahwa ia akan melihat hal tersebut lagi di kesempatan berikutnya dan belajar dari hal tersebut, pungkasnya.
Hasil imbang 0-0 praktis mengakhiri kans The Gunners untuk mengganggu kans juara Chelsea, yang kini tengah unggul 10 angka di puncak klasemen dengan enam laga tersisa. [initial]
(tfa/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan: Arsenal 0 - 0 Chelsea
Liga Inggris 26 April 2015, 23:59 -
Real Madrid Tertarik Datangkan John Obi Mikel?
Liga Inggris 26 April 2015, 23:38 -
Arsenal dan Chelsea Sama Kuat di Babak Pertama
Liga Inggris 26 April 2015, 22:51 -
Inilah Susunan Pemain Arsenal vs Chelsea
Liga Inggris 26 April 2015, 21:13 -
Hazard Impikan Juara Liga Champions Bersama Chelsea
Liga Champions 26 April 2015, 20:46
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39