Fabregas 7, Arsenal 7

Editor Bolanet | 6 Oktober 2014 12:10
Fabregas 7, Arsenal 7
Fabregas vs Alexis Sanchez & Santi Cazorla (c) AFP
- Cesc Fabregas telah menyumbangkan tujuh buah assist untuk dalam tujuh penampilan di tujuh laga awal Premier League 2014/15. Assist ketujuh diciptakan Fabregas ketika The Blues memukul bekas klubnya, , dengan skor 2-0 di Stamford Bridge, Minggu (05/10).

Sehebat apakah Fabregas? Lihat saja perbandingan statistik berikut ini.


Tujuh assist seorang Fabregas di Premier League musim ini setara dengan total assist satu skuat Arsenal, yang tercatat atas nama Santi Cazorla, Aaron Ramsey, Jack Wilshere, Mesut Ozil, Nacho Monreal, Danny Welbeck serta Alexis Sanchez (masing-masing satu assist).

Dari situ saja kita bisa mengatakan kalau Fabregas memang hebat.

Kini, publik pun bertanya-tanya: Kenapa Arsene Wenger melewatkan kesempatan merekrut kembali Fabregas dari musim panas kemarin? [initial]

 (espn/gia)