Fabregas 100 Persen di Belakang Mourinho
Editor Bolanet | 16 November 2015 07:06
The Blues berada di bawah tekanan musim ini. Meski mereka menjadi juara musim lalu, tim asuhan manajer Portugal tengah terpuruk di peringkat 16 klasemen sementara dan hanya berjarak tiga poin dari zona degradasi.
Fabregas lantas mengatakan pada Daily Star: Saya tidak bisa mendukungnya lebih dari apa yang saya lakukan sekarang.
Saya selalu mengatakan ia pantas mendapatkan itu. 100 persen. Kami tidak bermain bagus, namun itu tidak berarti kami tidak mendukung manajer atau semacam itu.
Kami ingin menang untuk Chelsea, itu yang utama. Kami ingin klub ada di puncak dan seseorang seperti Mourinho, yang tengah mengalami masa sulit, dan para pemain, untuk saling mendukung dan memberikan yang terbaik. [initial]
(dst/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas Bersedia Khianati Barca dan Gabung Madrid
Liga Spanyol 15 November 2015, 23:42 -
Begovic Tegaskan Tak Menyesal Hijrah ke Chelsea
Liga Inggris 15 November 2015, 21:41 -
Berharap Bangkit, Fabregas Minta Chelsea Contoh Barca
Liga Inggris 15 November 2015, 18:31 -
Luis Figo Yakin Mourinho Selesaikan Masalah Chelsea
Liga Inggris 15 November 2015, 09:57 -
'Ronaldo dan Jose Mourinho Akan ke PSG Musim Depan'
Liga Inggris 14 November 2015, 23:28
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39