Fabinho Masih Buka Peluang Ke MU
Serafin Unus Pasi | 2 April 2018 15:33
Bola.net - - Sebuah kabar gembira datang bagi Manchester United. Pemain incaran mereka, Fabinho memastikan bahwa ia belum memperpanjang kontrak di AS Monaco dan ia siap pindah di musim panas nanti.
Fabinho sendiri sudah lama menjadi buruan setan merah. Ia santer digosipkan akan pindah ke Old Trafford pada musim panas nanti, kendati transfer itu dihalangi manajemen Monaco untuk meminimalisir eksodus pemain mereka.
United sendiri kabarnya masih belum menyerah untuk mengejar pemain asal Brasil itu. Namun baru-baru ini sang pemain dikabarkan sudah akan meneken kontrak baru di Stade de Louis II.
Namun ketika dikonfirmasi mengenai hal ini, sang pemain membantah sudah mengikat kontrak baru di Monaco. Sejujurnya, saya belum berbicara dengan siapapun mengenai masa depan saya, ujar Fabinho kepada Globo Esporte.
Saya tidak memikirkan rumor-rumor itu. Saya hanya berkonsentrasi agar Monaco bisa mengakhiri musim dengan sebaik mungkin.
Ketika waktunya tiba, saya akan duduk bersama manajemen klub dan jika ada tawaran yang masuk maka saya akan mendengarkannya. tandas sang pemain.
Baca Juga:
- Umtiti Hengkang, Barcelona Bajak Wonderkid Atletico Madrid Ini
- Lindelof Sanjung Aksi Ciamik Lukaku dan Sanchez
- Bekuk Swansea, Lindelof Puji Barisan Penyerang MU
- Mourinho: Evolusi Lukaku Akan Terus Berlanjut
- Carrick Duduk di Bangku Tim Pelatih, Ini Penjelasan Mourinho
- Alexis Cetak Gol, Lukaku Turut Bahagia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pogba Bicara Impian Main Bareng Messi, Ronaldo atau Neymar
Liga Inggris 1 April 2018, 23:11 -
Akur dengan Mourinho, Pogba Belum Ingin Pergi dari MU
Liga Inggris 1 April 2018, 22:22 -
Mourinho Akui Man City Mustahil Dikejar
Liga Inggris 1 April 2018, 18:18 -
Satu Kemenangan Lagi, Man City Juara Premier League
Liga Inggris 1 April 2018, 15:39 -
Debut Fantastis Ibrahimovic, 20 Menit Cetak Dua Gol
Bola Dunia Lainnya 1 April 2018, 10:33
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39