FA Pertimbangkan Rio Ferdinand Sebagai Wakil Presiden
Editor Bolanet | 23 September 2014 13:55
Badan sepakbola tertinggi di Inggris tersebut sebelumnya sudah memiliki calon sendiri, namun wakil chairman FA, David Gill menolak untuk menerima tanggung jawab tersebut. Hasilnya, kini ada beberapa nama yang direkomendasikan untuk menjalankan peran tersebut.
Menurut laporan yang diturunkan oleh Press Association, Ferdinand, yang meninggalkan Manchester United usai menjalani 12 tahun karirnya di Old Trafford, tengah masuk dalam pertimbangan FA, bersama dengan Graeme Le Saux, Paul Elliot, dan David James.
Andai Ferdinand terpilih, maka bek tengah tersebut akan maju dalam pemilihan yang akan membuatnya harus bersaing dengan calon dari Skotlandia dan Wales. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasselbaink Anggap Lini Belakang United Tak Punya Pemimpin
Liga Inggris 22 September 2014, 22:23 -
Premier League Team of the Week Pekan Kelima
Editorial 22 September 2014, 22:08 -
Curbishley: Liverpool Sama Bermasalahnya Seperti Man United
Liga Inggris 22 September 2014, 22:06 -
Sanchez: Di Maria Tak Tergantikan di Real Madrid
Liga Spanyol 22 September 2014, 21:43 -
Van Der Sar: Frank De Boer Mirip Van Gaal
Liga Eropa Lain 22 September 2014, 21:34
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39