Eto'o: Balotelli Akan Sukses di Liverpool
Editor Bolanet | 31 Agustus 2014 18:36
Seperti diketahui, Balotelli memang baru saja resmi berganti kostum setelah Liverpool dan AC Milan sepakat dengan biaya 16 juta poundsterling. Dan Balotelli sendiri memiliki kesempatan melakukan debut akhir pekan ini melawan Tottenham Hotspur.
Dan diungkapkan Eto'o, yang pernah satu klub dengan Balotelli di Inter Milan, dia yakin Balotelli dengan segala kualitas yang dia miliki akan sukses di Anfield.
Balotelli masih sangat muda saat di Inter, tapi dia adalah pemain dengan kualitas hebat, tak hanya dalam sepakbola, ujar Eto'o kepada The Sun.
Dia kini lebih berpengalaman sebagai pemain dan pribadi. Dan dia akan membuat beberapa kontribusi sangat positif kepada Liverpool, tandasnya. (sun/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers: Agger Punya Hubungan Spesial Dengan Fans Liverpool
Liga Inggris 30 Agustus 2014, 19:21 -
Inilah Alasan Agger Putuskan Pergi Dari Liverpool
Liga Inggris 30 Agustus 2014, 19:06 -
Resmi Dijual Liverpool, Agger Pulang ke Brondby
Liga Inggris 30 Agustus 2014, 18:27 -
Torres Belum Cukup, Milan Kejar Suso
Liga Italia 30 Agustus 2014, 16:00 -
Preview: Tottenham vs Liverpool, Magnet Balotelli
Liga Inggris 30 Agustus 2014, 08:55
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39