Eriksen Optimis Spurs Bisa Saingi Chelsea dan City Musim Depan
Editor Bolanet | 26 Juni 2015 14:10
Penampilan anak buah Mauricio Pochettino di musim kemarin naik turun. Mereka hanya sanggup menempati posisi lima dan terpaut enam poin dari Manchester United. Eriksen yakin timnya bisa tampil lebih baik lagi musim depan.
Kami harus tampil sama seperti musim lalu, tapi harus berbuat lebih baik lagi, ujar Eriksen kepada Express.
Kami berada di posisi yang sama dengan tahun lalu jadi mudah-mudahan musim depan kami akan lebih baik dan bisa bersaing dengan semua tim di seluruh klasemen.
Eriksen sendiri di musim kemarin mengemas 12 gol dan lima assist dari 48 penampilan di semua ajang kompetisi bersama Spurs.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Resmi Tawar Youngster Chelsea
Liga Inggris 25 Juni 2015, 23:44 -
Sevilla: Tidak Ada Tawaran Liverpool Untuk Bacca
Liga Spanyol 25 Juni 2015, 23:40 -
Eks Chelsea Ini Terkesan Dengan Aktivitas Transfer Liverpool
Liga Inggris 25 Juni 2015, 22:54 -
Agen Gaitan Isyaratkan Tunggu Tawaran Manchester United
Liga Inggris 25 Juni 2015, 22:19 -
Tolak Bayern, Schweinsteiger Mendekat ke MU
Liga Inggris 25 Juni 2015, 22:05
LATEST UPDATE
-
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38 -
Ketika Kevin Diks jadi Pratama Arhan Baru di Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:27
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10