Erik Ten Hag: Manchester United Rindu Luke Shaw!
Serafin Unus Pasi | 25 November 2023 11:00
Bola.net - Manajer Manchester United, Erik Ten Hag sangat gembira melihat Luke Shaw kembali ke timnya. Ia menyebut bahwa Setan Merah sangat merindukan kehadiran sang bek.
Luke Shaw adalah salah satu pemain kunci Manchester United. Tiga tahun terakhir posisinya tidak tergantikan di sisi kiri lini pertahanan Setan Merah.
Shaw sendiri sudah absen sekitar tiga bulan di skuat MU. Ia mengalami cedera otot sehingga ia tidak bisa turun membela Manchester United.
Namun baru-baru ini Shaw sudah kembali berlatih dan ia dikabarkan sudah dekat dengan comeback. Lantas bagaimana kondisi terkininya?
Simak pemaparan Erik Ten Hag di bawah ini.
Siap Tampil
Dalam konferensinya baru-baru ini, Ten Hag memastikan bahwa Shaw sudah siap untuk bermain.
Ia menyebut sang bek akan kembali dilibatkan saat Manchester United bertandang ke markas Everton besok.
"Luke Shaw bisa bermain di hari minggu nanti. Ia akan berada di dalam tim yang nanti," ungkap Ten Hag.
Rindu Shaw
Ten Hag sangat bersyukur dengan kembalinya Shaw. Ia menyebut sang bek bisa menjadi pembeda bagi timnya.
"Kembalinya dia [Shaw] membawa sejumlah dampak bagi tim kami. Anda bisa melihat kekuatan fisiknya, kemampuan teknikalnnya dan juga kepemimpinannya," sambung Ten Hag.
"Sudah lama sekali kami tidak memiliki bek kiri, jadi kami senang ia sudah kembali. Ini pertanda yang bagus, dan dia akan membantu menstabilkan performa kami, saya yakin itu," pungkasnya.
Opsi Bek Kiri
Jika Shaw belum siap menjadi starter di laga ini, Erik Ten Hag punya beberapa alternatif yang bisa dimainkan.
Ada Sergio Reguilon dan Diogo Dalot yang bisa dimainkan di pos bek kiri pada laga tersebut.
Klasemen Premier League
(MUFC)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Performa Kureng, Manchester United Batal Permanenkan Sofyan Amrabat?
Liga Inggris 24 November 2023, 19:00 -
Raphael Varane Cabut, Manchester United Angkut Bek Everton Ini?
Liga Inggris 24 November 2023, 18:40 -
Performa Belum Stabil, MU Diharamkan Pecat Erik Ten Hag
Liga Inggris 24 November 2023, 18:20 -
Manchester United Beri Lampu Hijau Bayern Munchen Angkut Raphael Varane
Liga Inggris 24 November 2023, 17:00
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39