Eks United: Smalling Bisa Jadi The Next Vidic
Editor Bolanet | 11 Mei 2015 15:50
- Mantan penggawa Manchester United, Garth Crook meyakini kalau Chris Smalling memiliki kualitas yang bisa membuatnya selevel dengan mantan kapten Setan Merah, Nemanja Vidic.
Sempat dirumorkan bakal didepak, Smalling ternyata menunjukkan penampilan yang menjanjikan di bawah arahan Louis Van Gaal musim ini. Sebagai buktinya Smalling baru saja mendapatkan perpanjangan kontrak baru dari klub.
Pemuda ini (Chris Smalling) mulai mampu mengisi lubang besar yang ditinggalkan oleh Nemanja Vidic. Tidak pernah ada keraguan akan kualitas Smalling dalam bertahan namun ada beberapa yang harus diperhatikan dari kemampuan olah bolanya. kata Crook.
Di laga melawan Crystal Palace dia bukan hanya terlihat kompeten, namun ia juga mampu bertanggung jawab dalam mengatur pertahanan. Di awal musim para fans United ingin klub mendatangkan dua bek tengah baru, namun saya rasa sekarang mereka hanya membutuhkan satu saja. pungkasnya. [initial]
(bbc/jrc)
Sempat dirumorkan bakal didepak, Smalling ternyata menunjukkan penampilan yang menjanjikan di bawah arahan Louis Van Gaal musim ini. Sebagai buktinya Smalling baru saja mendapatkan perpanjangan kontrak baru dari klub.
Pemuda ini (Chris Smalling) mulai mampu mengisi lubang besar yang ditinggalkan oleh Nemanja Vidic. Tidak pernah ada keraguan akan kualitas Smalling dalam bertahan namun ada beberapa yang harus diperhatikan dari kemampuan olah bolanya. kata Crook.
Di laga melawan Crystal Palace dia bukan hanya terlihat kompeten, namun ia juga mampu bertanggung jawab dalam mengatur pertahanan. Di awal musim para fans United ingin klub mendatangkan dua bek tengah baru, namun saya rasa sekarang mereka hanya membutuhkan satu saja. pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Calon Pemain MU, Depay Cetak Gol Tendangan Bebas Fantastis
Open Play 10 Mei 2015, 22:34 -
Giggs Minta Van Gaal Turunkan Pemain Muda di Sisa Musim Ini
Liga Inggris 10 Mei 2015, 19:23 -
MU Diklaim Sudah Amankan Posisi Empat Besar
Liga Inggris 10 Mei 2015, 18:12 -
Saingi Chelsea, Neville Sarankan MU Beli Empat Pemain Baru
Liga Inggris 10 Mei 2015, 17:39 -
Neville Optimis Van Gaal Bisa Bawa MU Masuk UCL
Liga Inggris 10 Mei 2015, 17:10
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39