Eks Kiper Timnas Inggris Putuskan Pensiun
Rero Rivaldi | 18 Juli 2017 07:30
Bola.net - - Eks kiper timnas , Paul Robinson, mengatakan bahwa ia pensiun karena mengalami cedera punggung.
Robinson sudah meraih 41 caps dan menjadi kiper utama Inggris di Piala Dunia 2006. Ia membela Burnley sejak Januari 2016 dan tiga kali turun sebagai starter di Premier League musim lalu.
Pemain 37 tahun, yang memulai karir di Leeds dan kemudian sempat membela Tottenham dan Blackburn, mendapat kontrak baru di Turf Moor, namun memilih gantung sarung tangan.
Sayangnya, masalah punggung saya kembali muncul menjelang akhir musim lalu dan menghalangi saya memulai musim anyar. Dengan mempertimbangkan semua, saya memutuskan untuk pensiun. Saya amat beruntung bisa menjalani karir di sepakbola, tutur Robinson, menurut FFT.
Saya ingin mendapatkan waktu bersama keluarga dan juga mempelajari opsi yang ada. Saya ingin mengucap terima kasih pada semua orang yang sudah mendukung saya selama ini.
Saya amat beruntung bisa memainkan sepakbola bersama klub dan tim nasional. Saya berterima kasih pada semua suporter dan staff, saya bisa membangun hubungan spesial dengan semua tim yang pernah saya bela.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Siapkan 45 Juta Pounds Untuk Boyong Van Dijk
Liga Inggris 17 Juli 2017, 21:34 -
Peluang MU Boyong Perisic Kian Terbuka
Liga Inggris 17 Juli 2017, 20:21 -
Uji Coba Berikutnya, MU Akan Ganti Taktik Lagi
Liga Inggris 17 Juli 2017, 19:54 -
Liga Inggris 17 Juli 2017, 18:33
-
Willian Bicara Soal Pramusim Chelsea dan Target Gol Musim Ini
Liga Inggris 17 Juli 2017, 16:15
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39