Eks Kiper Arsenal: Berikan Satu Trofi Terakhir untuk Wenger
Rero Rivaldi | 20 Desember 2017 12:30
Bola.net - - Eks penjaga gawang , Manuel Almunia, mengatakan Arsene Wenger berhak mendapat waktu untuk memenangkan trofi terakhir dalam karirnya.
Dalam wawancara dengan Goal International, pria Spanyol itu percaya bahwa klub harus memberikan kesempatan pamungkas pada Wenger untuk meraih satu lagi trofi penting sebelum menutup perjalanan karir sebagai manajer.
Almunia sendiri mengakui bahwa belakangan ini Gunners memang kurang berprestasi dibanding masa awal kepemimpinan Wenger, namun ia mengatakan sang profesor layak mendapat respek.
Saya terkejut ada seseorang yang sudah menangani sebuah klub untuk waktu yang lama, seperti ketika saya terkejut melihat Ferguson, karena sepakbola bukan pekerjaan yang mudah, tuturnya.
Sulit sekali untuk menangani sebuah klub dalam waktu yang begitu lama. Sulit sekali bagi seorang pemain untuk bertahan lama di sebuah klub, sebagai manajer, itu lebih sulit lagi. Itulah mengapa sya terkesan.
Arsene adalah pelatih hebat dan dia layak mendapatkan waktu untuk mengangkat sebuah trofi besar.
Wenger sendiri masih belum bisa dipastikan bakal bertahan di Arsenal musim depan, terutama jika klub kembali gagal finish di zona Liga Champions.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Arsenal Ini Sebut Bristol Punya Peluang Kalahkan MU
Liga Inggris 19 Desember 2017, 20:25 -
Tak Cuma Jadi Ambassador, Ini Keinginan Pires di Arsenal
Liga Inggris 19 Desember 2017, 18:19 -
Di Arsenal, Lacazette Kurang Mendapat Pelayanan Yang Berkualitas
Liga Inggris 19 Desember 2017, 17:01 -
Pulang ke Prancis Bukan Opsi untuk Olivier Giroud
Liga Inggris 19 Desember 2017, 16:00 -
Agen Giroud Buka Suara Terkait Masa Depan Kliennya
Liga Inggris 19 Desember 2017, 15:40
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39