Eks Chelsea Ini Sorot Performa Hazard Kontra Arsenal
Dimas Ardi Prasetya | 11 Januari 2018 18:37
Bola.net - - Eks gelandang Chelsea Pat Nevin menyoroti Eden Hazard yang dianggapnya tampil di bawah standar saat bermain melawan .
Chelsea berduel dengan Arsenal di leg pertama semifinal Carabao Cup. Pertandingan itu digelar di Stamford Bridge, Kamis dini hari WIB.
Sebagai tuan rumah, Chelsea cukup mendominasi jalannya laga. Akan tetapi anak-anak asuh Antonio Conte itu gagal menjebol gawang skuat Arsene Wenger. Pertandingan itu pun berakhir dengan skor imbang 0-0.
Nevin lantas menyebut skuat Chelsea bermain di bawah standarnya. Ia secara spesifik juga mempertanyakan performa sang bintang The Blues yakni Hazard yang melempem saat ia harusnya bisa mengangkat permainan rekan-rekan setimnya.
Saya tidak berpikir Chelsea tampil mengerikan, hanya sedikit di bawah standar dan pemain yang harusnya berkilau tak tampil berkilau, ujarnya seperti dilansir Daily Star.
Eden Hazard tidak tampi berkilau hari ini. Anda bertanya-tanya apakah ia fit 100%. Bila ia hanya 75 atau 80% fit ia bukan orang yang Anda inginkan di lapangan, seru Nevin.
Chelsea lebih menguasai permainan dan terlihat lebih berbahaya tapi Anda harus mengatakan itu adalah hasil yang jauh lebih baik untuk Arsenal. Sederhananya, Chelsea tidak bisa mematahkan Arsenal, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arturo Vidal Tak Minat Gabung Chelsea
Liga Inggris 10 Januari 2018, 23:05 -
Christensen Canangkan Target Raih Trofi di Chelsea
Liga Inggris 10 Januari 2018, 15:30 -
Diterpa Badai Kritik, Fokus Wenger Tak Terganggu
Liga Inggris 10 Januari 2018, 14:45 -
Conte Tak Percaya Wenger Dalam Tekanan
Liga Inggris 10 Januari 2018, 14:26 -
'Trio BBC Mengecewakan, Madrid Inginkan Kane dan Hazard'
Liga Spanyol 10 Januari 2018, 14:10
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40