Efek Domino Transfer Joao Felix: Chelsea Harus Lepas 2 Penyerang
Asad Arifin | 21 Agustus 2024 12:45
Bola.net - Keingian Chelsea mendatangkan Joao Felix akan berdampak secara domino pada nasih dua pemain lain. Sebab, jika Felix datang, The Blues harus melepas dua penyerang lain untuk membuka ruang untuknya.
Chelsea sejatinya punya stok pemain yang cukup di lini depan. Awal musim ini, mereka baru saja mendatangkan Pedro Neto dan Marc Guiu. Namun, hal itu tidak membuat Chelsea menutup bursa transfer.
Chelsea sempat mengincar Samu Omorodion dari Atletico Madrid. Namun, saga transfer pemain berusia 20 tahun itu gagal. Omorodion enggan pindah ke Chelsea walau negosiasi sudah sangat dekat.
Kini, Chelsea mengalihkan incaran pada sosok Joao Felix. Nama yang tidak asing lagi karena pernah mereka pinjam pada musim 2022/2023 lalu. Yuk simak ulasan lebih lengkapnya di bawah ini ya Bolaneters.
Datangkan 1, Lepas 2
Seperti yang sudah dibahas di atas, stok penyerang Chelsea sudah banyak. Joao Felix bakal membuat manajer Enzo Maresca surplus pemain depan. Jadi, harus ada pemain yang dilepas.
Armando Broja jadi pemain pertama yang akan dilepas Chelsea. Mereka sudah punya kata sepakat dengan Ispwich Town. Broja akan bergabung ke Ipswich. Chelsea akan membayar gajinya hingga Juni 2025 dan Ipswich wajib membelinya £30 juta jika musim depan tidak degradasi.
Selain Ipswich, Chelsea juga akan melepas Romelu Lukaku. Pemain asal Belgia itu akan dilepas ke Napoli. Ini jadi transfer impian bagi Lukaku karena dia bakal bekerja di bawah pelatih Antonio Conte.
Namun, efek domino tidak berhenti sampai di situ. Jika Lukaku datang, Napoli akan melepas Victor Osimhen ke PSG. Napoli juga akan membeli Scot McTominay dengan uang hasil penjualan Osimhen ke PSG.
Sumber: Fabrizio Romano
Klasemen Premier League 2024/2025
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ruang Ganti Penuh, Gimana Rasanya jadi Pemain Chelsea?
Liga Inggris 20 Agustus 2024, 21:30 -
Tak Masuk Skuad di Laga Lawan Man City, Chilwell Bakal Dilego Chelsea
Liga Inggris 20 Agustus 2024, 20:50 -
Tes Medis Kelar, Chelsea Segera Umumkan Transfer Joao Felix
Liga Inggris 20 Agustus 2024, 20:14 -
Tersisih di Chelsea, 5 Klub yang Bisa Tampung Raheem Sterling
Editorial 20 Agustus 2024, 13:47
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39