Duo West Ham Sabet Terbaik-terbaik EPL Edisi Oktober
Editor Bolanet | 7 November 2014 21:17
Imbasnya, The Hammers menyapu bersih gelar terbaik-terbaik Premier League edisi Oktober 2014. Sam Allardyce terpilih sebagai Manager of the Month dan striker Diafra Sakho sebagai Player of the Month.
Bagi Big Sam, penghargaan bulanan tersebut menjadi yang keenam. Ia pun mengaku sangat terbantu dengan kecepatan adaptasi pemain-pemain baru West Ham.
Tiap musim memberi tantangan baru. Tantangan kami di awal musim ini sekali lagi mengenai pemain-pemain baru. Secepat apa mereka beradaptasi? Sebagus apa mereka? Apakah mereka bisa memenuhi ekspektasi klub? Well, di luar dugaan saya mereka menjawab semua itu di tahap awal musim ini. kata Allardyce pada premierleague.com.
Pelatih bertubuh besar itu juga mengomentari performa Sakho yang selalu mencetak gol di tiga pertandingan bulan Oktober lalu. Jumlah gol yang melengkapi enam gol Sakho sampai matchday ke-10.
Sakho membuat banyak pihak terkejut, termasuk dirinya sendiri. Kondisinya fit, setelah absen pekan lalu ia akan kembali untuk menghadapi Aston Villa dan semoga ia melanjutkan apa yang ia lewatkan pekan lalu dan mencetak gol. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
- Preview: MU vs Palace, Benteng Darurat Setan Merah
- Preview: QPR vs Man City, Saatnya Keluar Dari Kriris
- Shaw: Sebelum Jeda Internasional, United Harus Menang!
- Wenger Berharap Joel Campbell Bahagia di Arsenal
- Jones: Rodgers Sudah Kerja Keras di Liverpool
- Courtois: Terry Kapten Terbaik Yang Pernah Saya Miliki
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jovetic Minta City Segera Move On
Liga Champions 6 November 2014, 22:40 -
Jovetic Heran City Kalah Lawan CSKA
Liga Champions 6 November 2014, 22:21 -
Kompany Sebut Keputusan Wasit Menggelikan
Liga Champions 6 November 2014, 17:58 -
Man City Kalah, Pellegrini Enggan Salahkan Wasit
Liga Champions 6 November 2014, 17:03 -
6 Alasan Mengapa Manchester City Tidak Berkutik di Eropa
Editorial 6 November 2014, 12:07
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39