Dulu Mencaci, Neville Kini Sanjung David Luiz
Rero Rivaldi | 18 November 2016 07:00
Bola.net - - Gary Neville pernah mengkritik David Luiz, menyebutnya seperti pemain yang dikendalikan oleh seorang anak berusia 10 tahun di Playstation. Namun kini, eks Manchester United itu justru memuji pemain belakang .
Sejak dibeli kembali dari PSG di musim panas, Luiz mampu menunjukkan performa yang solid, meski awalnya sempat diragukan. Formasi 3-4-3 yang diterapkan oleh Antonio Conte rupanya bekerja dengan baik untuk Luiz, yang ikut membantu timnya tak kebobolan di lima laga terakhir klub.
Sistem tiga bek benar-benar cocok untuk David Luiz. Dia tidak cocok bermain dengan empat bek. Namun saya kira dengan tiga bek, bersama dengan N'Golo Knte dan Matic di depannya, dia membuat keputusan yang tepat. Dia kini lebih dewasa. Saya juga berpikir Conte adalah pelatih yang punya taktif defensif bagus, tutur Neville menurut Sky Sports.
Saya kira Kante dan Matic di depannya membuat dia mampu mengeluarkan kemampuan terbaiknya.
Luiz sendiri kini mampu menggantikan peran John Terry sebagai pusat pertahanan Chelsea dengan baik, namun Neville menilai sang pemain senior tidak akan terlalu khawatir dengan itu sekarang.
Di usianya sekarang, John bisa tenang meski dia tidak masuk tim. Dia sudah mendaki puncak gunung sepakbola. Dia sekarang bisa mendukung tim dengan baik. Saya kira dia tidak perlu lagi bermain tiap pekan. Itu wajar melihat kondisinya sekarang, meski John pasti juga amat ingin kembali masuk tim inti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Calhanoglu Ingin Gabung Chelsea pada Musim Panas Lalu
Liga Inggris 17 November 2016, 23:45 -
Wenger: Yang Kami Lawan MU, Bukan Mourinho
Liga Inggris 17 November 2016, 17:01 -
Ini Cara Conte Satukan Chelsea Usai 'Dirusak' Mourinho
Liga Inggris 17 November 2016, 15:10 -
'Hazard Tidak Punya Klausul Pembatalan Kontrak'
Liga Inggris 17 November 2016, 11:00 -
Legenda Blues Sebut Chelsea Dinanti Laga Termudah
Liga Inggris 17 November 2016, 10:20
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39