Duberry: Courtois Tak Pernah Curi Hati Fans Chelsea
Yaumil Azis | 9 Agustus 2018 13:16
- Kepergian Thibaut Courtois tidak mendapatkan perhatian spesial dari mantan pemain Chelsea, Michael Duberry. Menurutnya, kiper asal Belgia tersebut tidak pernah mendapatkan tempat di hati para penggemar.
Courtois resmi keluar dari Chelsea setelah Madrid menebusnya dengan mahar sebesar 35 juta pounds. Selain itu, juara Liga Champions itu juga harus memberikan jasa Mateo Kovacic dengan status pemain pinjaman.
Pengumuman tersebut keluar beberapa saat setelah The Blues dipastikan mendapatkan Kepa Arrizabalaga dari Athletic Bilbao. Untuk mendapatkannya, sang juara FA Cup itu harus mengeluarkan uang sebesar 71 juta pounds.
Semuanya Akan Senang
Dia tidak terasa hangat di Chelsea, tak seperti Petr Cech. Saya paham dia adalah kiper yang bagus, tetapi hatinya tidak tumbuh, ujar Duberry kepada Express Sport.
Selama penggantinya setara, maka semuanya akan senang, lanjutnya.
Tidak Diinginkan Lagi
Bahasa tubuhnya menunjukkan bahwa dirinya tidak ingin berada di sana. Sebagai seorang pemain, anda bisa memahami ambisi serta apa yang ingin ia lakukan, tambah Duberry.
Tetapi saya tidak yakin dia membuat semua orang menginginkannya kembali, pungkasnya.
Pada musim kemarin, saat masih diasuh Antonio Conte, Courtois mencatatkan total 46 penampilan di semua kompetisi. Selain itu, ia juga hanya kebobolan 47 gol dan sukses menciptakan 19 clean-sheet.
Saksikan Juga Video Ini
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Loftus-Cheek Siap Kerja Keras Untuk Curi Perhatian Sarri
Liga Inggris 8 Agustus 2018, 21:18 -
Giroud Ajak Nabil Fekir Bergabung ke Chelsea
Liga Inggris 8 Agustus 2018, 20:49 -
Liga Inggris 8 Agustus 2018, 18:54
-
David Luiz Senang Chelsea Bisa Pertahankan Hazard dan Kante
Liga Inggris 8 Agustus 2018, 18:21 -
David Luiz untuk Arrizabalaga: Ia Kiper Hebat!
Liga Inggris 8 Agustus 2018, 17:58
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39