Dua Sosok Ini Bertanggung Jawab Atas Comeback Fantastis MU
Serafin Unus Pasi | 10 April 2018 13:05
Bola.net - - Gelandang Manchester United, Ander Herrera membocorokan rahasia di balik keberhasilan timnya mengalahkan Manchester City di akhir pekan lalu. Herrera menyebut ada peran krusial dari Michael Carrick dan Ashley Young untuk membangkitkan mental setan merah.
Manchester United nyaris menjadi tumbal pesta juara EPL Manchester City pada akhir pekan lalu. Mereka tertinggal 2-0 terlebih dahulu di babak pertama saat mereka menyambangi Etihad Stadium.
Namun di babak keuda setan merah bangkit dan memberikan perlawanan. Alhasil mereka sukses membalikan keadaan menjadi 2-3 berkat dua gol dari Paul Pogba dan satu gol dari .
Herrera sendiri mengungkapkan bahwa ada peran besar Michael Carrick dan Ashley Young sehingga timnya bisa membalikkan keadaan. Di paruh babak semua orang berbicara mengenai keadaan kami, namun para pemain yang lebih tua seperti Mike [Carrick] dan Ash [Young] turut bicara di ruang ganti, ujar Herrera kepada Sportsmole.
Kata-kata mereka berdua memiliki kekuatan yang besar. Kami hanya membicarakan mengenai harga diri kami dan juga klub ini.
Harga diri kami di lapangan tengah dipertaruhkan dan para fans kami akan menjalani hari yang sulit jika kami kalah. Kami akhirnya memenangkan pertandingan ini dan ini semua untuk para fans kami. tandas mantan pemain Athletic Bilbao tersebut.
Baca Juga:
- Liverpool Ternyata Tidak Tertarik Pada Fellaini
- MU Buka Pembicaraan Dengan Bek Monaco Ini
- Ferdinand: Rambut Pogba Sering Menutupi Performanya
- Dermot: City Seharusnya Dapat Hadiah Penalti
- Menurut Lampard, De Gea Sudah Buktikan Kelasnya Sebagai Kiper Kelas Dunia
- Akan Tinggalkan MU, Fellaini Dipepet Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Puji Performa Wijnaldum Lawan Everton
Liga Inggris 9 April 2018, 22:51 -
Pep Guardiola: Kami Harus Bermain Sempurna
Liga Champions 9 April 2018, 22:32 -
Fernandinho: Lawan City, Liverpool Andalkan Bola-bola Panjang
Liga Champions 9 April 2018, 22:26 -
Liverpool Terancam Krisis Bek Kiri di Pertandingan Lawan City
Liga Champions 9 April 2018, 22:23 -
Dua Laga Enam Gol, Pep Evaluasi Lini Belakang Man City
Liga Champions 9 April 2018, 22:03
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39