Dua Pekan, Silva Kembali Beraksi
Editor Bolanet | 23 April 2014 11:12
Pemain asal Spanyol itu ditandu keluar lapangan kala timnya menang 3-1 atas West Brom akibat mengalami cedera engkel, yang membuat Manuel Pellegrini kemudian menyebut bahwa ia tidak yakin apakah pemain berusia 28 tahun itu bakal bisa turun membela The Citizens lagi musim ini.
Namun demikian, tes medis lebih lanjut mengungkap bahwa cedera yang dialami oleh Silva tidak seserius yang ditakutkan sebelumnya, menurut laporan The Guardian.
Jika Silva memang bisa kembali bermain lagi, maka ia mungkin akan turun saat Pellegrini dan anak buahnya menghadapi Aston Villa pada 7 Mei mendatang. Andai membutuhkan waktu lebih lama untuk pulih, maka Silva mungkin harus menunggu hingga laga terakhir melawan West Ham.
City saat ini terpisah enam poin dari pemimpin klasemen sementara Liverpool dengan satu laga tunda yang belum mereka mainkan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sagna 99 Persen Cabut Dari Arsenal
Liga Inggris 22 April 2014, 16:35 -
Gaji, Kendala Terbesar Arsenal Tahan Koscielny
Liga Inggris 22 April 2014, 16:14 -
Liga Inggris 22 April 2014, 08:58
-
Madrid Datangkan Aguero Musim Depan?
Liga Spanyol 22 April 2014, 02:09 -
Foster Yakin West Brom Bisa Curi Poin Dari City
Liga Inggris 21 April 2014, 18:52
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39