Dua Laga Hanya Menang 1-0, Carrick Tetap Woles
Editor Bolanet | 17 Agustus 2015 15:24
Ya, setelah menang 1-0 saat melawan Tottenham Hotspur di laga pembuka, The Red Devils kembali meraih kemenangan dengan skor sama saat bertandang ke kandang Aston Villa.
Berbicara jelang pertemuan melawan Club Brugge tengah pekan ini, Carrick tampaknya tak mempermasalahkan kemenangan tipis itu.
Ini tentang membangun momentum dari awal. Ini menempatkan kami pada posisi yang tepat meskipun ini baru awal, ujarnya.
Ini sesuatu untuk membangun dan memberikan kami dasar untuk melangkah ke depan. Kami tahu kami bisa bermain lebih baik lagi dan kami memiliki pemain untuk melakukan itu. Saya percaya itu akan terjadi, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Depay Akui Idolakan Eks Bomber Barcelona Ini
Liga Inggris 16 Agustus 2015, 22:57 -
MU Hanya Terima Uang Besar untuk Lepas Jonny Evans
Liga Inggris 16 Agustus 2015, 22:47 -
Benarkah Nilai Tawaran United Untuk Pedro Terlalu Rendah?
Liga Inggris 16 Agustus 2015, 18:52 -
De Gea Tolak Sodorkan Permintaan Transfer Resmi
Liga Champions 16 Agustus 2015, 16:25 -
Muller Ingin Susul Schweini ke United?
Liga Champions 16 Agustus 2015, 15:34
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39