Drogba Ragu Tatap Masa Depan di Chelsea
Editor Bolanet | 4 Mei 2015 10:49
Pemain berusia 32 tahun tersebut mengisi lini depan timnya, seiring dengan absennya Diego Costa dan Loic Remy, kala The Blues memastikan raihan gelar juara Premier League dengan mengalahkan Crystal Palace.
Mengingat kontrak sang pemain akan habis di akhir musim ini, masih belum diketahui apakah Drogba bakal mendapat tawaran perpanjangan, mengingat Jose Mourinho sebelumnya mengatakan bahwa keputusan ada di tangan Roman Abramovich.
Gelar juara kali ini sungguh istimewa. Saya bahagia menjadi bagian dari ini, namun Chelsea akan selalu lebih besar dari saya, tutur Drogba pada Sky Sports.
Apa berikutnya? Kami akan beristirahat, mengadakan perayaan, dan kita lihat nanti apa yang terjadi, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
(sky/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Drogba: Chelsea Akan Selalu Jadi Nomor Satu
Liga Inggris 3 Mei 2015, 23:26 -
Antar Chelsea Juara, John Terry Sindir Rafael Benitez
Liga Inggris 3 Mei 2015, 23:19 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Hazard Sebut Pengaruh Mourinho
Liga Inggris 3 Mei 2015, 23:06 -
Hazard: Chelsea Layak Juara Premier League
Liga Inggris 3 Mei 2015, 22:57 -
Chelsea Juara, 'Rasa Sakit' John Terry Hilang
Liga Inggris 3 Mei 2015, 22:47
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10