'Drogba Ke Chelsea Hanya Rumor Belaka'
Editor Bolanet | 19 Desember 2015 23:01
Semenjak Mourinho resmi dipecat manajemen The Blues, rumor kepulangan Drogba ke Stamford Bridge semakin menyeruak. Drogba yang pernah membela Chelsea selama jangka waktu yang cukup panjang dianggap bisa membantu menenangkan ruang ganti Chelsea yang dikabarkan tengah kacau.
Namun isu kepulangan Drogba ke Chelsea langsung ditanggapi dingin oleh klub yang saat ini dibela oleh mantan Striker Timnas Pantai Gading saat ini. Rumor mengenai Didier Drogba (Ke Chelsea) itu tidak berdasar. Sampai saat ini belum ada kontak baik dengan klub maupun dengan sang pemain bantah kubu Montreal melalui Twitter Resmi klub.
Drogba sendiri sudah mencetak 12 gol dari 14 pertandingan untuk Montreal Impact. Mantan Striker Chelsea tersebut masih menyisakan kontrak berdurasi satu musim di Kanada.[initial]
(twt/dub)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sutton: Mourinho Kecewakan Dirinya Sendiri
Liga Inggris 18 Desember 2015, 23:14 -
Didier Drogba Dipanggil Kembali ke Chelsea
Liga Inggris 18 Desember 2015, 23:01 -
Eva Carneiro Kalahkan Chelsea dan Mourinho
Liga Inggris 18 Desember 2015, 22:55 -
Liga Inggris 18 Desember 2015, 21:40
-
Guus Hiddink Konfirmasi Soal Chelsea
Liga Inggris 18 Desember 2015, 21:19
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39