Draxler Tak Mau Menutup Pintu Untuk Chelsea
Editor Bolanet | 14 Juni 2013 16:18
The Blues dilaporkan menimbang opsi untuk penggawa muda timnas Jerman itu, apalagi kemampuannya sangat dikagumi oleh Mourinho yang baru saja kembali ke Stamford Bridge. Dan Draxler menyambut gembira kabar tersebut kendati baru sebatas rumor.
Bocah mana yang tak bermimpi membela klub macam Real Madrid, , Chelsea atau Manchester United? Saya rasa untuk memasang tujuan semacam itu, Anda tak boleh malu-malu, tegasnya pada Sport 1.
Meski sang pemain menyambut minat Chelsea tersebut, agennya mengingatkan adanya prosedur yang harus ditempuh. Menebusnya akan membutuhkan dana 45,5 juta euro dan sang pemain harus mengatakan 'ya'. Itu adalah prasyarat untuk sebuah perubahan, tegas Roger Wittmann, agen Draxler. [initial]
Baca Juga: (tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hughton Sambut Mourinho dan Dukung Moyes
Liga Inggris 13 Juni 2013, 20:40 -
Chelsea Konfirmasi Dapatkan Schurrle
Liga Champions 13 Juni 2013, 19:44 -
Juan Mata: Chelsea Punya Kelas Untuk Juarai EPL
Liga Inggris 13 Juni 2013, 19:22 -
Ballack: Mou Dicintai Meski Kontroversial
Liga Inggris 13 Juni 2013, 18:30 -
Lima Pemain Chelsea Yang Sulit Masuk Skema Mourinho
Editorial 13 Juni 2013, 16:30
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39