Draxler Mengaku Sudah Nyaris ke Arsenal
Editor Bolanet | 2 Februari 2014 01:01
The Gunners memang dikaitkan erat dengan wonderkid Jerman itu selama jendela transfer dibuka. Bahkan ia diyakini menjadi target utama bos Arsenal, Arsene Wenger di bursa transfer edisi musim dingin yang baru berlalu.
Dan Draxler memberi sinyal jika ia siap menyambut minat Wenger tersebut, tetapi kubu Koenigsblauen akhirnya berubah pikiran dan menolak melepasnya pergi, justru di saat bursa transfer mendekati akhir.
Saya ingin pergi dan saya punya tawaran bagus untuk pergi. Namun (manajer Schalke) Horst Heldt mengatakan tidak pada transfer (saya) itu dan tak akan membiarkan saya pergi, tuturnya.
Suka mendengar kabar ini? Share dengan cerdas pada rekan-rekan kalian, ya. [initial]
Berita Cepat dari Inggris ala Kick and Rush!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gabung Arsenal, Kallstrom Janji Cepat Beradaptasi
Liga Inggris 1 Februari 2014, 20:56 -
Preview: Arsenal vs Crystal Palace, Rebut Tahta
Liga Inggris 1 Februari 2014, 20:17 -
Wenger Sindir 'Keberuntungan' Manchester City
Liga Inggris 1 Februari 2014, 20:17 -
Target Arsenal Matuidi Segera Perpanjang Kontrak
Liga Champions 1 Februari 2014, 15:01 -
Arsenal Tawar Falcao Musim Depan
Liga Inggris 1 Februari 2014, 12:24
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39