Draxler Akui Hampir Gabung Arsenal
Rero Rivaldi | 6 Februari 2017 15:15
Bola.net - - Pemain depan , Julian Draxler, belum lama ini mengakui bahwa ia hampir bergabung dengan di masa lalu.
Ketika masih bermain di Schalke, pemain muda Jerman itu memang beberapa kali dikaitkan dengan tim asuhan Arsene Wenger dan tim London Utara. Namun tidak ada kesepakatan yang terjadi di antara kedua belah piihak.
Draxler sendiri akhirnya memutuskan bergabung dengan Wolfsburg di musim dingin, sebelum akhirnya meninggalkan Bundesliga dan memilih untuk meningkatkan level permainannya dengan menjadi bagian dari PSG.
Tentu saja, saya punya beberapa opsi di musim dingin. Ada beberapa klub, tutur Draxler menurut laporan Sportsmole.
Ketertarikan dari Arsenal? Itu terjadi sekitar dua atau tiga tahun lalu, namun saya tidak mengadakan kontak dengan mereka di musim dingin kali ini.
Sebelumnya, manajer Liverpool, Jurgen Klopp, juga disebut mengadakan komunikasi dengan Draxler bulan lalu, namun memutuskan tidak melanjutkan negosiasi karena permintaan gaji sang pemain yang terlalu tinggi.
Baca Juga:
- Mourinho Dibuat Terkejut dengan Pensiunnya Lampard
- Henry: Perjalanan Karir Zidane Amat Ideal
- Agen: Zidane Bilang ke Aubameyang, Madrid Tak Tertarik
- Forlan: Wenger Kini Buat Arsenal Jadi Bahan Tertawaan
- Henry Balas Wenger Soal Klaim '100 Persen Pelanggaran'
- Martinez: Conte Ciptakan Sistem yang Jelas di Chelsea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pastore Alami Cedera Jelang Lawan Barcelona
Liga Inggris 5 Februari 2017, 00:01 -
Todongan Pisau Antar David Luiz Balik ke Chelsea
Liga Inggris 3 Februari 2017, 21:54 -
Muamba: Arsenal Butuh Pemain Seperti Matuidi
Liga Inggris 3 Februari 2017, 15:40 -
PSG Lawan Barcelona, Ini Kata Ronaldinho
Liga Spanyol 3 Februari 2017, 14:45 -
Maxwell: Tidak Ada yang Ingin Hadapi Barcelona
Liga Champions 3 Februari 2017, 13:10
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39