Dortmund Tanggapi Gosip Aubameyang ke Arsenal
Editor Bolanet | 4 Januari 2016 15:26
Pemain berusia 26 tahun tampil impresif di Bundesliga dengan membuat 24 gol dalam 23 penampilan musim ini. Tak heran jika lantas muncul rumor yang mengatakan ia akan segera dijual dengan harga 43 juta poundsterling di bursa musim dingin.
Seseorang tak boleh mengulang kesalahan yang sama, dengan percaya bahwa klub seperti Dortmund hanya akan bergantung pada satu pemain. Kami tidak tergantung pada siapapun, jelas Watzke pada Bild.
Ketika Robert Lewandowski pergi, kami punya solusinya dan ia kini mencetak gol tiga kali lebih banyak dari Lewa. Kami sekarang ada di posisi yang baik, di mana kami akan bisa terus memberikan solusi yang sama. Tujuan utama kami adalah terus mempertahankan tim yang ada. Kami memang tidak punya banyak uang seperti klub Premier League, namun kami punya banyak hal lain. Contohnya, para pemain kami bisa merayakan Natal.
Tahun lalu, di waktu yang sama, ada banyak jurnalis mengatakan para pemain top kami akan pergi. Hummels ke Manchester United. Gundogan di Real Madrid, Manchester, atau Barcelona. Dan di mana mereka sekarang? Bertahan di sini! [initial]
Baca Juga:
- Sagna Puji Peran Vital Yaya Toure di City
- MU & Madrid Inginkan Mario Gomez?
- Chelsea Ingin Segera Ikat John Stones
- MU Segera Layangkan Tawaran ke Marquinhos
- Terry: Chelsea Kecewakan Banyak Orang
- Bayern Ngeri Vidal Ikuti Jejak Guardiola
- Ronaldinho Ditawar Klub Inggris
- MU Seret Gol, Van Gaal Incar Bomber Jepang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ruud Gullit Kritik Habis Memphis Depay
Liga Inggris 3 Januari 2016, 20:53 -
Juventus Saingi MU Kejar 'Anthony Martial' Jilid Dua
Liga Italia 3 Januari 2016, 18:51 -
Van Gaal Akui Buang-buang Waktu Kontra Swansea
Liga Inggris 3 Januari 2016, 17:52 -
Van Gaal: Saya Hanya Ingin Membuang Waktu
Liga Inggris 3 Januari 2016, 17:46 -
Kerja Keras di Juve, Pogba Anggap Man United Seperti Tempat Liburan
Liga Champions 3 Januari 2016, 15:16
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39