Dortmund Ingin Tarik Ramires dari Chelsea
Editor Bolanet | 17 Januari 2016 07:40
Laporan media Brasil mengatakan pemain berusia 28 tahun telah dibuat frustrasi dengan minimnya kesempatan bermain di tim utama dalam beberapa bulan terakhir dan situasi yang tengah ia alami tidak lolos dari pengamatan Borussia Dortmund.
Ramires hanya turun sebagai starter di tujuh pertandingan Premier League musim ini dan ia seperti kalah bersaing dengan John Obi Mikel di sektor lini tengah semenjak kedatangan manajer interim, Guus Hiddink.
Ramires, yang tengah diikat kontrak di klub hingga 2009, disebut siap untuk mendengarkan tawaran dari tim yang siap memberinya kesempatan bermain lebih banyak.
Chelsea untuk sementara ini masih duduk di papan bawah klasemen, usai mereka mencatat start buruk bersama eks manajer, Jose Mourinho. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Matic: Chelsea Masih Bisa Menangkan Trofi
Liga Inggris 16 Januari 2016, 22:59 -
Hiddink Sebut Cedera Falcao Amat Serius
Liga Inggris 16 Januari 2016, 22:40 -
Ingin Clean Sheet, Courtois Minta Chelsea Redam Lukaku
Liga Inggris 16 Januari 2016, 17:00 -
Courtois Waspadai Ancaman Lukaku dan Mirallas
Liga Inggris 16 Januari 2016, 16:30 -
Courtois Ingin Perpanjang Rekor Tak Terkalahkan Chelsea
Liga Inggris 16 Januari 2016, 16:00
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39