Dixon: Arsenal Wajib Datangkan Kane
Editor Bolanet | 11 Mei 2016 11:02
Pemain Spurs tersebut kini menjadi top skorer Premier League dengan 25 gol dari 37 pertandingan.
Kane hanya unggul satu gol dari rekannya di timnas Inggris, Jamie Vardy, dalam perebutan Sepatu Emas Liga Inggris musim ini.
Dixon lantas mengatakan pada Daily Star: Saya berharap kami memiliki dirinya. Ia adalah striker serba bisa dan terbaik di Premier League tahun ini. Ia mampu menahan bola dengan baik, ia mampu berlari ke depan dengan cepat, ia bekerja untuk tim, ia bagus di udara dan bisa menembak dari posisi manapun.
Ian Wright mengatakan pada saya bahwa ia amat menyukainya, karena ia mampu menembak. Saya katakan bahwa tidak semua striker bisa menembak dan tidak sesering Kane.
Saya sadar bahwa ia sudah menembak begitu sering musim ini. [initial]
Baca Juga:
- Wow! Wenger Pamer Aksi Juggling di Dapur
- Pellegrini Pertimbangkan Tangani Everton
- Juara Premier League, Vardy Bantah Leicester Dapat 'Bantuan'
- Peluang Chelsea Gaet Mkhitaryan Terbuka Lebar
- Kecewa Van Gaal, Depay Bersiap ke Liverpool
- De Gea Hampir Jadi Korban Lemparan Botol di West Ham
- Tak Tahan Jadi Korban Rasisme, Cuadrado Akan Tinggalkan Juve
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eric Dier Akui Tottenham Punya Masalah Mental
Liga Inggris 10 Mei 2016, 15:00 -
Tottenham 'Dimusuhi' Banyak Tim, Ini Kata Harry Kane
Liga Inggris 10 Mei 2016, 13:00 -
Pochettino: Saya Tak Peduli Dengan Arsenal!
Liga Inggris 9 Mei 2016, 12:25 -
Usai Dikalahkan Southampton, Ini Pesan 'Bijak' Pelatih Spurs
Liga Inggris 9 Mei 2016, 11:24 -
Pertahanan Dianggap Lemah, Wenger Ingin Beli Bek Anyar
Liga Inggris 8 Mei 2016, 17:25
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39