Dituduh Mourinho Jiplak Gaya Mainnya, Ini Respon Conte
Afdholud Dzikry | 15 April 2017 10:00
Bola.net - - Pelatih Chelsea, Antonio Conte akhirnya angkat bicara terkait komentar Jose Mourinho yang menuduhnya meniru gaya bermain yang pernah dia terapkan, yakni gaya bermain solid dalam bertahan, mematikan dengan serangan balik.
Bukan Mourinho namanya bila tak membuat komentar yang kontroversial. Beberapa waktu lalu, pelatih Manchester United itu mengatakan alasan Chelsea bisa memuncaki klasemen adalah karena mereka tak bermain di kompetisi Eropa sama sekali musim ini.
Selain itu, Mourinho juga menyebut bahwa Chelsea bersama Conte bermain negatif dan bertahan dengan hanya mengandalkan serangan balik. Taktik yang pernah sangat lekat dengan Mourinho di waktunya bersama Chelsea di periode pertama dan saat melatih Inter Milan.
Dan jelang pertemuan Chelsea melawan Manchester United akhir pekan ini, pelatih asal Italia tersebut menyempatkan untuk mengomentari tuduhan Mourinho itu.
Pertama-tama, beberapa pemain segar bugar, dan beberapa pemain lain lelah. Itu sangat penting dalam sepakbola. Tapi, untuk beberapa alasan, mereka berada di puncak klasemen. Ini bukan hanya karena mereka segar, tapi juga karena mereka punya kualitas individu dan mereka memiliki kualitas kolektif, ujarnya.
Mereka (Chelsea) punya gaya bermain tertentu, mereka tetap berpegang pada itu, mereka melakukannya dengan sangat baik. Tak setiap tim bertahan dengan 11 pemain, dan mereka bertahan dengan 11 pemain, tambahnya.
Tak setiap tim sangat objektif dalam serangan balik mereka. Mereka sangat objektif dalam serangan balik dan mereka memiliki individu, di luar konteks permainan yang bisa juga menyelesaikan masalah. Jadi mereka adalah tim yang sangat kuat, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sikap Waspada Conte Pada Ibrahimovic
Liga Inggris 14 April 2017, 23:09 -
Atletico Madrid Kini Bidik Fabregas
Liga Spanyol 14 April 2017, 19:45 -
Owen Prediksi MU vs Chelsea Berakhir Imbang
Liga Inggris 14 April 2017, 16:50 -
Cari Rumah di London, Morata Segera Merapat ke Chelsea?
Liga Inggris 14 April 2017, 16:30 -
Mau Van Dijk, Trio EPL Ini Diminta Siapkan 50 Juta Pounds
Liga Inggris 14 April 2017, 16:10
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39